Skip to main content
Berita Kegiatan

BNN Kab. Karangasem melaksanakan giat Pemetaan dalam rangka Pembentukan (Interpensi Berbasis Masyarakat) IBM di Desa Nongan Rendang

Dibaca: 0 Oleh 24 Okt 2019November 26th, 2020Tidak ada komentar
BNN Kab. Karangasem melaksanakan giat Pemetaan dalam rangka Pembentukan (Interpensi Berbasis Masyarakat) IBM di Desa Nongan Rendang
#BNN #StopNarkoba #CegahNarkoba

• Kasi Rehab BNN Kab. Karangasem memaparkan maksud dan tujuan kedatangan dari BNNK Karangasem dan bertemu langsung dengan KAUR Umum Desa Nongan. Kasi Rehab BNN Kabupaten Karangasem memaparkan sebagai berikut:
1. Dari pihak BNN Kabupaten Karangasem memohon kepada Keliang Banjar Dinas Segah agar melakukan pendekatan dan menginformasikan kepada warga yang sedang menjalani pembebasan bersyarat Kasus Narkoba dan agar mengikuti Rehab medis di RSUD Karangasem
2. Diharapkan Kelian Banjar Dinas Segah agar berkoordinasi dengan pihak BNN Kab. Karangasem.
3. Apabila ada warga yang pernah jadi Korban Penyalahguna Narkoba, jika menyerahkan diri untuk melakukan Rehabilitasi maka untuk proses hukum kemungkinan di mudahkan.
4. Ditekankan untuk Desa Nongan agar segera melaksanakan giat sosialisasi bahaya narkoba, agar mengundang dari pihak BNN Kab. Karangasem sebagai narasumber.
5. Diharsetelah melaksanakan Sosialisasi Narkoba, Desa Nongan bisa membentuk IBM, karena di Desa Nongan sudah tiga Banjar Dinas warganya terjerat kasus Narkoba.

Kirim Tanggapan

made with passion and dedication by Vicky Ezra Imanuel